Selasa, 23 Februari 2016

Ramuan / Obat Tradisional Penyakit Jantung (Ramuan Suku Dayak)




Disini saya ingin berbagi bagaimana caranya mengobati penyakit jantung dengan cara tradisional :).
Agar kita dapat antisipasi kalau ada keluarga ataupun saudara dan teman kita yang mempunyai penyakit jantung, dapat segera di sembuhkan.

Karena ramuan ini sudah saya buktikan sendiri, pada saat ibu saya terkena serangan Jantung, dan semoga saja dengan adanya ramuan ini dapat membantu kawan-kawan sekalian dalam menyembuhkan penyakit jantung.

Bahan-Bahannya :

1. 1 Kg Bawang Putih Tunggal / Biasa (Kalau bisa Bawang Putih Tunggal) 

2. 1 Kg Jahe Merah / Putih (Kalau bisa Jahe Merah)

3. 1 Kg Jeruk Lemon

4. 3 Gelas Besar / Grendel Madu Asli (Madu Liar)

5. Panci dari tanah (gerabah)

6. Wadah dari Kaca 


Cara Membuatnya :

1. 1 Kg Bawang Putih Tunggal di JUS
2. 1 Kg Jahe Merah di JUS
3. 1 Kg Jeruk Lemon diperas dan di ambil / pisahkan airnya
4. Campur Jus Bawang Putih Tunggal + Jahe Merah + Air Peras Jeruk Lemon kedalam Panci dari tanah.
5.  Masak dengan api kecil sambil diaduk sampai dengan rata / kental
6. Setelah itu biarkan sampai dengan dingin.
7. Taruh ramuan yang sudah dingin ke wadah dari kaca yang sudah disediakan dan simpan dalam kulkas.


Aturan Pakai

Setiap bangun tidur sebelum sarapan pagi dan sebelum tidur malam minumlah 2 - 3 sendok makan.

Minuman ini berkhasiat untuk semua penyakit jantung, termasuk mereka yang sudah di sarankan untuk Bypass jantung.

Semoga Ramuan / Obat Tradisional Penyakit Jantung (Ramuan Suku Dayak) dapat bermanfaat bagi kita yang memerlukan.